LAYANAN PUBLIK

PENGADUAN MASYARAKAT FORMULIR LAPORAN GRATIFIKASI LAPORAN BENTURAN KEPENTINGAN FORMULIR WBS (PELAPORAN PELANGGARAN) SURVEY KEPUASAN PELANGGAN

Siswa MTs Negeri 4 Klaten belajar Berdomokrasi dalam Pemilu OSIS Periode 2022/2023

Pedan-Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah negara yang berkedaulatan rakyat seperti yang dijelaskan dalam UUD 1945 pasal 1 ayat 2, bahwa kedaulatan berada di tangan rakyat. Di mana rakyat memiliki sebuah kekuasaan yang diserahkan kepada negara untuk menjalankan fungsinya. Kedaulatan rakyat merupakan ajaran dari demokrasi, kekuasaan berada di tangan rakyat. Sehingga rakyatlah yang sepenuhnya memegang kekuasaan […]

Kembali ke Atas